Dinas Pendidikan Provinsi Kalimantan Tengah

‎Istri Plt. Kadisdik Kalteng Raih Juara III Fashion Show Hari Kartini, Tampilkan Elegansi dan Semangat Emansipasi

Palangka Raya – Dalam momen peringatan Hari Kartini ke-146 yang digelar di Aula Jayang Tingang, Kantor Gubernur Kalteng, Senin (21/4/2025), istri Plt. Kadisdik Kalteng, Ny. Holly Diany Reza Prabowo, mencuri perhatian publik dengan meraih Juara III dalam ajang Fashion Show Pakaian Nasional (kebaya) yang diadakan oleh Pemprov Kalteng. ‎ ‎Mengusung tema kebaya sebagai simbol warisan budaya […]

Gubernur Agustiar Sabran Ajak Jemaat GKE Perkuat Toleransi dan Kebersamaan, Plt. kadisdik Kalteng apresiasi atas semangat kebersamaan yang Digaungkan Gubernur

Palangka Raya – Gubernur Kalimantan Tengah H. Agustiar Sabran menegaskan pentingnya menjunjung tinggi nilai-nilai falsafah Huma Betang dalam kehidupan bermasyarakat dan membangun daerah. Hal ini disampaikannya saat melepas peserta jalan sehat dalam rangka puncak perayaan Hari Ulang Tahun Gereja Kalimantan Evangelis (GKE) ke-186, yang dipusatkan di Bundaran Besar Palangka Raya, Sabtu (12/4/2025). ‎ ‎Kegiatan jalan […]

‎Gubernur Kalteng Terima Kunjungan Komisi III DPR RI, Dorong Pemanfaatan SDA untuk Kesejahteraan Masyarakat

Palangka Raya – Gubernur Kalimantan Tengah H. Agustiar Sabran menggelar acara ramah tamah bersama Komisi III DPR RI di Istana Isen Mulang, Rumah Jabatan Gubernur Kalteng, Kamis (10/4/2025). Kegiatan ini menjadi momentum penguatan sinergi antara Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah dan lembaga legislatif pusat, khususnya dalam mendukung pembangunan daerah secara berkelanjutan dan berkeadilan. ‎ ‎Dalam sambutannya, […]

‎Gubernur Kalteng Buka Musrenbang RKPD 2025, Tegaskan Komitmen Pembangunan Berbasis Kearifan Lokal Menuju Indonesia Emas 2045

Palangka Raya – Gubernur Kalimantan Tengah H. Agustiar Sabran secara resmi membuka Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Kalimantan Tengah Tahun 2025 di Aula Jayang Tingang, Kantor Gubernur Kalteng, Kamis (10/4/2025). Kegiatan ini menjadi tonggak awal penyusunan program pembangunan daerah yang sejalan dengan visi nasional menuju Indonesia Emas 2045. ‎ ‎Dalam […]

‎Gubernur Kalteng H. Agustiar Sabran Perkuat Kolaborasi dengan Pimpinan Perguruan Tinggi, Bahas Program “Satu Keluarga Satu Sarjana”

Palangka Raya – Dalam upaya memperkuat pembangunan sumber daya manusia (SDM) di Kalimantan Tengah, Gubernur H. Agustiar Sabran menggelar pertemuan dan silaturahmi bersama para Rektor dan Pimpinan Perguruan Tinggi se-Kota Palangka Raya, Rabu (9/4/2025). Kegiatan ini berlangsung di Istana Isen Mulang, Rumah Jabatan Gubernur, dan dihadiri oleh 12 pimpinan perguruan tinggi, termasuk Rektor UPR, UMPR, […]

Semangat Baru Usai Idulfitri, Gubernur Kalteng Ajak ASN dan PPPK Wujudkan Kalteng Maju dan Sejahtera

Palangka Raya – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Pemprov Kalteng) menggelar Apel Besar sekaligus Halal Bi Halal bersama seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di halaman Kantor Gubernur Kalteng, Selasa (8/4/2025), bertepatan dengan 1 Syawal 1446 Hijriah. ‎ ‎Apel dan Halal Bi Halal ini dipimpin langsung oleh Gubernur Kalteng H. […]

Pemprov Kalteng Lepas Ratusan Pemudik Gratis, Pemudik Apresiasi Program dan Harap Berlanjut

PALANGKA RAYA – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Pemprov Kalteng) secara resmi melepas ratusan peserta program mudik gratis Idul Fitri 1446 H/2025 M di Bundaran Besar Palangka Raya, Rabu (26/3/2025). Program ini diselenggarakan Pemprov Kalteng atas inisiasi Gubernur Kalteng H. Agustiar Sabran untuk membantu masyarakat, mahasiswa dan perantau, agar dapat pulang kampung dengan aman, nyaman, dan […]

‎Plt. Kadisdik Kalteng Klarifikasi Terkait Pengadaan Papan Tulis Interaktif: Dilaksanakan Sesuai Mekanisme dan Diaudit Secara Berkala

Palangka Raya – Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Kalimantan Tengah (Kalteng), Muhammad Reza Prabowo, memberikan klarifikasi terkait isu pengadaan papan tulis di lingkungan pendidikan. Ia menegaskan bahwa proses pengadaan telah dilakukan sesuai dengan mekanisme yang berlaku serta mendapatkan pendampingan dari instansi terkait, termasuk Inspektorat. ‎ ‎”Saat kita melakukan pengadaan itu juga ada pendampingan […]

Market Sounding Pengadaan Pakaian Dinas ASN

Untuk meningkatkan transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan pekerjaan pengadaan Pakaian Dinas ASN, serta menindaklanjuti Pedoman Pencegahan Korupsi Pemerintah Daerah, Indikator Indeks Pencegahan Korupsi Daerah Monitoring Center For Prevention (MCP) Tahun 2025 sebagaimana Lampiran Surat Deputi Bidang Koordinasi dan Supervisi KPK Nomor B/8493/KSP.00/70-73/12/2024 Tanggal 30 Desember 2024 Hal Penyampaian Pedoman Indeks Pencegahan Korupsi Daerah Tahun 2025, diharapkan […]

Tindaklanjuti SEB 3 Menteri, Disdik Kalteng Umumkan Perubahan Jadwal Libur Ramadan dan Idulfitri 2025

Palangka Raya – Dinas Pendidikan (Disdik) Kalimantan Tengah (Kalteng) resmi mengumumkan perubahan jadwal Libur Khusus Puasa (LKP) dan Idulfitri 2025. Penyesuaian ini dilakukan berdasarkan kebijakan terbaru pemerintah pusat terkait pembelajaran selama bulan Ramadan, serta dalam rangka memperkuat pendidikan karakter keagamaan bagi peserta didik. Perubahan ini tertuang dalam surat Kepala Disdik Kalteng Nomor 421/498/PSMA.03/I/2025, yang diterbitkan […]

Jalan DI Panjaitan, Nomor 4, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah

Senin – Kamis: 8:00 – 15:30 WIB

WA Center : +6282250905488

Statistik

  • 254
  • 121
  • 4,261
  • 7,665
  • 3

Disdik Kalteng © 2024. All Rights Reserved